1. Apa yang dimaksud dengan
isotop, isoton dan isobar ?
Jawaban :
Isotop adalah
unsur-unsur sejenis yang memiliki nomor atom sama, tetapi memiliki massa atom berbeda atau
unsur-unsur sejenis yang memiliki jumlah proton sama, tetapi jumlah neutron berbeda.
Isoton adalah
atom dari unsur yang berbeda (mempunyai nomor atom berbeda), tetapi mempunyai
jumlah neutron sama.
Isobar adalah
atom dari unsur yang berbeda (mempunyai nomor atom berbeda), tetapi mempunyai
nomor massa
yang sama.
2. Tentukan
jumlah molekul yang terdapat dalam 0,1mol NH3
Dik: n= ,1 mol
Dit: x?
Jawab: x= n.6,02.1023
X= 0,1.6,02.1023
X= 6,02.1022
3. Ba Mn
O4 =
+2+x+(-8) = 0
x-6 = 0
x = +6
4. 3KOH + H3 PO4
→ 1K PO4 + 3H2O1
Unsur R.kiri R.kanan
K 3 3
P 1 1
P 1 1
H 6 6
O 7 7
5. Ba+2
O2
+2+2x = 0
X = -2/2
X = -1
6. Diketahui
terdapat 2,2 gram gas CO2 Ar:C12O16, tentukan jumlah molekul
Zat tersebut.
Ar= 44
Dit: x/
Jawab: n= M/Mr = 2,2/44 = 0,5
X = n.6,02.1023
= 0,05.6,02.10
= 3,01.10
7. Jika nyala
lampu menyala terang dan gelembung banyak maka electron kuat
8. N H4
+x+4 = 0
X = -4
9. Jika lampu
tidak menyala dan gelembung gas sedikit
maka electron lemah
10. Unsur K
terdapat pada golongan 1
Tidak ada komentar:
Posting Komentar